perforasi usus : hipoksia lokal memudahkan pertumbuhan bakteri anaerob & mengganggu aktivitas bakterisidal dari granulosit sehingga lebih meningkatkan aktivitas fagosit daripada granulosit, degradasi berbagai sel & pengentalan cairan lalu membentuk abses; efek osmotik & pergeseran cairan lebih banyak ke lokasi abses lalu diikuti pembesaran abses pada perut.