Home Klinik Kedokteran

Obstruksi Saluran Pernapasan

Edisi 0.0
Oleh : dr. Asep Subarkah, S. Ked.


Pengertian

Obstruksi saluran pernapasan adalah obstruksi pada saluran pernapasan karena benda padat dan edema mukosa dengan manifestasi klinis berupa sesak, retraksi dinding toraks dan sianosis.
Sinonim : obstruksi jalan napas, sumbatan jalan napas

Gambar Obstruksi Saluran Pernapasan

Obstruksi Saluran Pernapasan (klikdokter.com)



Penjelasan

Obstruksi saluran pernapasan karena benda padat menimbulkan suara stridor.
Obstruksi saluran pernapasan karena edema mukosa menimbulkan suara crowing.

Penyebab

Obstruksi Saluran Pernapasan Pada Penyakit


Jenis

  • obstruksi saluran pernapasan ringan
  • obstruksi saluran pernapasan sedang
  • obstruksi saluran pernapasan berat
  • obstruksi saluran pernapasan total

Patofisiologi

  • suara tambahan stridor (sumbatan oleh benda padat), gargling (sumbatan oleh benda cair), crowing (sumbatan oleh pembengkakan mukosa).

Diagnosis

  • sesak
  • retraksi dinding toraks
  • sianosis
  • suara stridor
  • suara crowing
  • suara gargling
  • asma bronkial : penilaian obstruksi jalan napas berdasarkan rasio antara Volume Ekspirasi Paksa detik pertama (VEP1) dan Kapasitas Vital Paksa (KVP) (VEP1/KVP).

Penatalaksanaan

  • bronkitis : [gawat darurat] bila mengalami gawat darurat misalnya ada tanda obstruksi jalan napas maka segera rujuk pasien.

Referensi

  1. ?

A | B | C | D | E | F | G | H | I | J | K | L | M | N | O | P | Q | R | S | T | U | V | W | X | Y | Z

Update 11/11/24