Ekstremitas Bawah
Edisi 0.9
Oleh : dr. Asep Subarkah, S. Ked.
Hai orang-orang yang beriman, apabila kalian hendak mengerjakan salat, maka basuhlah muka kalian dan tangan kalian sampai dengan siku, dan sapulah kepala kalian dan (basuh) kaki kalian sampai dengan kedua mata kaki; ... (QS. al-Maidah [5] : 6)
Patofisiologi Ekstremitas Bawah
Kelainan ekstremitas bawah yang sering terjadi :
- Arthritis pirai (gout).[9]
- Sindrom reiter.[9]
- osteoartritis.[9]
- dermatitis numularis (eksim bawah).[9]
- Varises.[9]
- Ulkus kaki diabetik
- Fraktur tulang kaki
- Tendinitis
- Cedera ligamen
Kelainan Lain
- anemia : [diagnosis] kesemutan (parestesia) dan terasa dingin pada kaki; kaki terasa dingin salah satu gejala dari sindrom anemia (Hb < 7g/dl); tungkai bergerak tidak terkontrol saat berbaring atau tidur (restless leg syndrome).
- apendisitis akut : [diagnosis] nyeri perut pada perut bawah bagian kanan jika pemeriksa menahan tungkai kanan sementara pasien diminta hiperekstensi atau fleksi aktif dalam keadaan terlentang (psoas sign).
- demam tifoid : [mikrobiologi] kontaminasi antara pus penderita lain yang terbawa melalui kaki lalat dengan makanan dan minuman dapat menyebabkan kuman masuk ke dalam saluran cerna secara oral.
- luka bakar : [penatalaksanaan] penderita dirujuk jika luka bakar mengenai kaki; tungkai yang mengalami luka bakar biasanya diletakkan atau digantung dalam posisi lebih tinggi daripada jantung untuk mengurangi pembengkakan.
- campak : [diagnosis] eritema (berupa makula dan papula) berawal dari belakang telinga ke leher, dada, muka, tangan, kaki hingga seluruh tubuh.
- demam berdarah dengue : [diagnosis] kaki dingin dan berkeringat salah satu gejala awal kegagalan sirkulasi (pre syok).
- demam berdarah dengue derajat I : [diagnosis] ruam terutama di kaki.
- dermatitis atopik
- dermatitis stasis : [penatalaksanaan] pengobatan kausatif terhadap gangguan sirkulasi dengan cara melakukan elevasi tungkai atau menggunakan pembalut elastis.
- diabetes melitus tipe 2 : [komplikasi] gatal pada lipatan kaki.
- diare
- dismenorea
- edema
- filariasis
- kaki dingin
- kandidiasis
- kanker leher rahim
- kesadaran menurun : [diagnosis] merasa lemah di bagian kaki.
- kromomikosis
- liken simpleks
- nefrolitiasis : [diagnosis] edema pada pergelangan kaki dan sekitar mata.
- nyeri : nyeri yang menjalar dari kaki ke tulang ekor memiliki faktor risiko seperti infeksi, otot kaku dan tumor
- nyeri tungkai
- nyeri kronik : nyeri kronis di kaki memerlukan pemeriksaan radiologi dan pemeriksaan ortopedi.
- nyeri neuropatik : nyeri tungkai pada diabetes melitus.
- onikomikosis
- osteosarkoma
- penyakit ginjal : [diagnosis] kram otot terutama di tungkai.
- perdarahan : [penatalaksanaan] kaki yang terpotong dengan perdarahan menjadi salah satu prioritas pertolongan pertama dengan labelisasi warna merah.
- pitiriasis versikolor
- preeklampsia : [diagnosis] pembengkakan di kaki yang disertai sakit kepala dan atau kejang merupakan salah satu tanda bahaya kehamilan.
- ruam : ruam terutama di kaki
- skrofuloderma
- stres
- tetanus
- tinea corporis : terutama pada bagian tubuh yang terbuka seperti badan (trunkus), tungkai, lengan dan tidak ditemukan pada lipat paha, lipat tangan & lipat kaki.
- tinea imbrikata
- tinea pedis
- tinea pedis papuloskuamosa hiperkeratotik menahun
- trauma
- xeroftalmia
Lain-Lain
- secondary survey : [diagnosis] pemeriksaan fisik head to toe secara sistematis dimulai dari kepala dan berakhir pada kaki; periksa ada tidaknya pembengkakan, denyut nadi dan warna luka pada ekstremitas atas dan ekstremitas bawah.
- berat badan
- kelahiran
Artikel Terbaru
|
Apendisitis |
Kocher Sign |
Sitkovsky Sign |
Edema Mukosa |
Blumberg Sign |
Multivitamin |
Ruam |
Ruam Sekunder |
Vitamin |
Tuberkulosis Primer |
Artikel Favorit
* harga sewaktu-waktu dapat berubah
Sponsor
Update 22/06/24