trauma : ekskresi hormon antidiuretik dan aldosteron karena penurunan urin output untuk menjaga cairan vaskuler
Farmakologi
amlodipine : amlodipine dosis normal dapat digunakan pada gangguan ginjal karena dimetabolisme secara luas menjadi metabolit tidak aktif yang 10% diekskresi dalam bentuk tidak berubah di urin sehingga perubahan konsentrasi plasma amlodipin tidak berhubungan dengan derajat gangguan ginjal.
salbutamol : kemungkinan diekskresi melalui air susu ibu sehingga hati-hati penggunaannya pada wanita menyusui