Limpa adalah bagian sistem retikuloendotelial & organ sistem limfoid berupa kelenjar yang terletak di regio hipogastrium sinistra.
Sinonim : lien, spleen
salmonella typhi : salmonella typhi berkembang biak di hati (menyebabkan hepatomegali) dan limpa (menyebabkan splenomegali).
demam tifoid : makrofag yang membawa kuman dalam darah akan menyebar ke seluruh organ termasuk limpa. salmonella typhi akan berkembang biak dalam limpa sehingga menyebabkan splenomegali dan nyeri. Limpa teraba pada minggu pertama.
Referensi
Wikipedia. 2018. Limpa. wikipedia.org. Akses 25 Maret 2019.
Dr. Suparyanto, M.Kes. 2010. Fisiologi Sistem Limfatik. dr-suparyanto.blogspot.com. Akses 19 Maret 2019.