Hipotermia adalah penurunan suhu tubuh (suhu) pada manusia dibawah 36° Celcius yang dapat dideteksi menggunakan termometer ukuran rendah (low reading thermometer) pada pemeriksaan fisik tanda vital. Jenis termometer ini dapat mengukur suhu rendah sampai 25° Celcius.
Hipotermia karena suatu sebab misalnya malnutrisi dan usia bayi.
Lapisan lemak : individu dengan lapisan lemak tebal cenderung tidak mudah mengalami hipotermia karena lemak merupakan isolator yang cukup baik. Lemak menyalurkan panas tubuh dengan kecepatan sepertiga kecepatan jaringan yang lain.
bayi : regulasi suhu pada bayi belum sempurna sehingga mudah mengalami hipotermia.