Home Klinik Kedokteran

manusia > psikologi > emosi

Emosi

Edisi 0.1
Oleh : dr. Asep Subarkah, S. Ked.


Pengertian

Emosi adalah kondisi psikologis & fisiologis yang sangat kuat kepada seseorang, sesuatu atau kejadian karena perasaan sensasi, berlangsung singkat dan dapat memicu terjadinya stres, batuk & nyeri psikogenik.
Sinonim : emosional

Gambar Emosi

Emosi (tanyajawab.idntimes.com)



Penjelasan

Emosi adalah kondisi psikologis dimana beberapa jenis gangguan emosi dapat menimbulkan, memperberat atau memperpanjang kondisi psikologis sehingga menimbulkan nyeri psikogenik.
Emosi adalah kondisi fisiologis yang dikendalikan oleh otak yaitu hipotalamus dan lobus frontal & lobus temporal dari otak besar.
Emosi berlangsung singkat dan lebih cepat berlalu daripada suasana hati (mood).

Penyebab

Emosi Karena Obat


Jenis

  • senang (gembira) :
    o tertawa
  • sedih
  • marah
  • haru
  • cinta
  • berani
  • takut

Fisiologi

  • emosi dapat mempengaruhi denyut nadi.
  • lambung : [getah lambung] getah lambung dihalangi oleh sistem saraf simpatis yang dapat terjadi pada saat gangguan emosi seperti marah dan rasa takut.
  • peningkatan emosi merupakan salah satu gejala di masa menstruasi.

Patofisiologi

  • perubahan suasana hati (mood, emosi) merupakan salah satu gejala letargi pada orang dewasa.
  • emosi dapat memicu terjadinya batuk, stres dan nyeri psikogenik.
  • kebiasaan emosional dapat mempengaruhi kesehatan ginjal.

Penyakit Emosi


Penyakit Lain


  • abortus imminens : sebaiknya rawat inap dengan tirah baring selama minimal 2-3 hari di Puskesmas. Penatalaksanaan ini dapat membantu wanita merasa lebih aman sehingga memberikan pengaruh emosional.
  • angina pektoris : kebutuhan (demand) oksigen dari miokardium jantung meningkat misalnya karena kerja fisik, emosi, tirotoksikosis, hipertensi, hipertrofi atau dilatasi ventrikel kiri berat.
  • asma bronkial : [penyebab] ekspresi emosi yang berlebihan sebagai pemicu serangan asma bronkial.
  • BBLR : [penyebab] kelahiran prematur, IUGR, bayi kembar, komplikasi kehamilan, usia ibu hamil <15 tahun, malnutrisi (asam folat, protein & karbohidrat), menggunakan napza / minum alkohol atau masalah emosi selama kehamilan.
  • dermatitis seboroik : memberikan informasi bahwa dermatitis seboroik sukar disembuhkan tetapi dapat terkontrol dengan menjaga emosi dan psikisnya.
  • migren : ketegangan emosi seringkali mencetuskan serangan migren.

Farmakologi

  • depresan : menurunkan emosi karena depresan mengurangi transfer informasi dari tubuh ke otak dan sebaliknya.
  • halusinogen : dapat mempengaruhi emosi.

Referensi

  1. Kamus Besar Bahasa Indonesia Offline Versi 1.5

ARTIKEL TERBARU


| Apendisitis | Kocher Sign | Sitkovsky Sign | Edema Mukosa | Blumberg Sign | Multivitamin | Ruam | Ruam Sekunder | Vitamin | Tuberkulosis Primer |


ARTIKEL FAVORIT


| Eksudat Fibrinosa | Vulnus Excoriatum | Neoplasma In Situ | Meteorismus | Ekstremitas Bawah | Eksudat | Krusta | Rectal Toucher | Sistem Retikuloendotelial | Kocher Sign |


SPONSOR



A | B | C | D | E | F | G | H | I | J | K | L | M | N | O | P | Q | R | S | T | U | V | W | X | Y | Z

Update 11/11/22