Home Klinik Kedokteran

Mebendazole

Edisi 0.2
Oleh : dr. Asep Subarkah, S. Ked.


Pengertian

Mebendazole adalah obat anti infeksi antelmintik intestinal.
Sinonim : mebendazol

Gambar Mebendazole

Mebendazole (medicastore.com)



Penjelasan

?

Komposisi

Sediaan


  • tablet :
    o 100 mg
    o 500 mg
  • sirup :
    o 50 mg/1 ml

Farmakologi

  • sangat efektif untuk infeksi cacing gelang (ascaris lumbricoides), infeksi cacing kremi (enterobius vermicularis), infeksi cacing tambang (ancylostoma duodenale), infeksi cacing cambuk (trichuris trichiura) dan campuran cacing tersebut
  • merusak struktur intraseluler, menghambat sekresi asetil cacing, menghambat ambilan glukosa secara irreversibel sehingga terjadi pengosongan glikogen pada cacing kemudian cacing akan mati secara perlahan.
  • kadang-kadang cacing askariasis migrasi keluar melalui hidung atau mulut selama pengobatan terutama pada anak dengan infeksi berat
  • praktis tidak diabsorpsi pada pemberian oral

Indikasi

  • trichuris trichiura
  • ascaris lumbricoides
  • enterobius vermicularis
  • ancylostoma duodenale
  • necator americanus

Posologi

  • dosis sama antara dewasa dan anak 2 tahun atau lebih
  • tidak dianjurkan untuk anak dibawah 2 tahun
  • askariasis : 1 x 100 mg dimana sirup lebih efektif daripada tablet
  • trikuriasis & ankilostomiasis : 2 x 100 mg sehari selama 3 hari berturut-turut
  • enterobiasis : 1 x 100 mg yang diulang setelah 2 minggu

Efek Samping

Kontraindikasi

Referensi

  1. Anonim. 2002. Buku Saku Obat Generik. Fakultas Kedokteran Unhas Makassar. Hal. 86-87.
  2. Daftar Obat Esensial Nasional (DOEN) 2013. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2013.

ARTIKEL TERBARU


| Apendisitis | Kocher Sign | Sitkovsky Sign | Edema Mukosa | Blumberg Sign | Multivitamin | Ruam | Ruam Sekunder | Vitamin | Tuberkulosis Primer |


ARTIKEL FAVORIT


| Eksudat Fibrinosa | Vulnus Excoriatum | Neoplasma In Situ | Meteorismus | Ekstremitas Bawah | Eksudat | Krusta | Rectal Toucher | Sistem Retikuloendotelial | Kocher Sign |


SPONSOR



A | B | C | D | E | F | G | H | I | J | K | L | M | N | O | P | Q | R | S | T | U | V | W | X | Y | Z

Update 15/01/22