luka lecet gores : lapisan permukaan epidermis akan tergores dan memicu lapisan tersebut terangkat sehingga dapat menunjukkan arah kekerasan yang terjadi.
Dr. Med. Ahmad Ramali, K. St. Pamoentjak dan dr. Hendra T. Laksman. 1994. Kamus Kedokteran : Arti dan Keterangan Istilah. Cet. 19. Jakarta : Djambatan. Hal. 96.
Kamus Besar Bahasa Indonesia Offline Versi 1.5
David S. Perdanakusuma. Anatomi Fisiologi Kulit dan Penyembuhan Luka. Bagian Bedah Plastik Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga Surabaya.