vitamin K merupakan sebagian dari enzim yang turut serta dalam pembentukan faktor-faktor koagulasi dalam hati (misalnya protrombin) sehingga mempunyai arti terapeutik yang besar dalam mengatasi penyakitperdarahan tertentu
vitamin K adalah antagonis yang spesifik untuk antikoagulasi dari kelompok kumarin tetapi tidak untuk heparin
pencegahan dan pengobatan perdarahan pada neonatus, perdarahan disebabkan hipoprotrombinemia, perdarahan setelah pencabutan gigi, perdarahan pada umumnya, hemoptisis pada tuberkulosis dan pada pengobatan jangka panjang dengan antibiotik, sulfonamida atau salisilat