Secondary Survey
Edisi 0.1
Oleh : dr. Asep Subarkah, S. Ked.
Tujuan Secondary Survey
- mendapatkan informasi lebih rinci tentang kondisi pasien.
- mengidentifikasi potensi cedera yang mungkin terjadi, tidak terlihat secara kasat mata, dan memastikan tidak ada cedera terlewatkan.
- mengidentifikasi semua potensi cedera signifikan yang mungkin tidak terdeteksi selama primary survey, mempengaruhi fungsi vital, dan dapat mengancam jiwa.
- mengevaluasi adanya cedera tambahan yang mungkin terjadi.
- memastikan bahwa penanganan pasien trauma dilakukan secara komprehensif.
Artikel Terbaru
|
Apendisitis |
Kocher Sign |
Sitkovsky Sign |
Edema Mukosa |
Blumberg Sign |
Multivitamin |
Ruam |
Ruam Sekunder |
Vitamin |
Tuberkulosis Primer |
Artikel Favorit
* harga sewaktu-waktu dapat berubah
Sponsor
Update 18/08/23