Hemeralopi
Edisi 0.4
Oleh : dr. Asep Subarkah, S. Ked.
Penatalaksanaan Hemeralopi
Pengobatan hemeralopi tergantung penyebabnya :- menggunakan kacamata khusus yang dapat membantu memperbaiki penglihatan pada kondisi cahaya redup atau gelap.
- menggunakan lensa kontak khusus yang dapat membantu pasien dalam mendeteksi warna tertentu sekaligus mengurangi intensitas cahaya.
- defisiensi retinol : suplemen vitamin A
- katarak : operasi katarak
- glaukoma : obat tetes mata, obat oral, operasi atau terapi laser
- miopia : kacamata minus
- genetik : tidak bisa diobati
Definisi |
Penyebab |
Patofisiologi |
Gejala |
Diagnosis |
Penatalaksanaan |
Komplikasi |
Prognosis |
Pencegahan |
Referensi
Artikel Terbaru
|
Apendisitis |
Kocher Sign |
Sitkovsky Sign |
Edema Mukosa |
Blumberg Sign |
Multivitamin |
Ruam |
Ruam Sekunder |
Vitamin |
Tuberkulosis Primer |
Artikel Favorit
* harga sewaktu-waktu dapat berubah
Sponsor
Update 11/08/23