frambusia : [jenis] menyerang tulang-tulang panjang dan tulang rawan hidung pada frambusia stadium 3; [diagnosis] dapat mengenai telapak tangan, telapak kaki, sendi, tulang rawan dan tulang sehingga dapat menyebabkan kecacatan pada gejala lanjut frambusia.
Referensi
Dr. Med. Ahmad Ramali, K. St. Pamoentjak dan dr. Hendra T. Laksman. 1994. Kamus Kedokteran : Arti dan Keterangan Istilah. Cet. 19. Jakarta : Djambatan. Hal. 40.